Beranda | Artikel
Akar Sejarah Paham Ekstrim
Rabu, 27 November 2019

Bismillah.

Dengan memuji Allah dan memohon pertolongan-Nya, berikut kami sajikan tautan untuk mengunduh pdf kitab karya Syaikh Dr. Ali bin Abdul Aziz asy-Syibl hafizhahullah – salah seorang ulama dari Saudi dengan judul :

al-Judzur at-Tarikhiyah li Haqiqatil Ghuluww wa Tatharruf wal Irhab wal ‘Unuf (Akar sejarah sikap berlebihan, ekstrim, teror, dan kekerasan)

Sebuah karya ilmiah yang menjelaskan latar belakang sejarah munculnya berbagai paham ekstrim dan menyimpang dari ajaran Islam.

Silahkan unduh pdf dari sini [klik]

Semoga bermanfaat bagi kaum muslimin.

# Sumber : https://islamhouse.com/ar/books/116851/


Artikel asli: https://www.al-mubarok.com/akar-sejarah-paham-ekstrim/